Hanuman (Dewa Perang), Khusus Untuk mengalahkan pesaing dalam bisnis & karir kerja
#450
- Hanuman Maha Mongkol (Dewa Perang)
- Master: Chao Kun Ang (LP Ang)
- Kuil: Wat Yai Sawang Arom, Nonthaburi
- Tahun 2016
LP Ang adalah seorang biksu yang sangat ramah dan dia sering dengan sabar menghabiskan waktunya untuk menjelaskan setiap amulet yang dia berkahi. LP Ang mempunyai kebiasaan saat pemberkatan amulet untuk duduk di atas bom, senjata, pisau, dan senjata lainnya, alasannya inilah ilmu yang dia pelajari dari gurunya dan ini adalah cara terbaik untuk memberikan efek memaksimalkan amulet perlindungan.
Beliau juga mengatakan bahwa dia telah memasukkan banyak mantra metta (ren yuan) pada semua amuletnya agar masyarakat dapat menjalin hubungan baik satu sama lain dan semoga tidak terjadi kejahatan dan perang. LP Ang mempunyai banyak luksit (semacam pengikut) dan sebagian besar luksitnya melaporkan umpan balik yang baik mengenai amuletnya untuk bidang penjualan dan dalam kaitannya dengan hubungan masyarakat. Ada banyak berita di Thailand bahwa jimat lp ang telah menyelamatkan banyak orang dari kecelakaan. LP ang sekarang sangat terkenal dan telah diundang ke banyak upacara pemberkatan besar.
Amulet hanuman menggambarkan seorang dewa yaitu dewa Hanuman, dewa Hanuman tidak hanya tidak terkalahkan, dia juga memancarkan pesona, memberikan kemenangan dan membawakan keberuntungan. Hanuman merupakan simbol loyalitas atas dedikasinya yang tidak tergoyahkan dan pelayanan setia nya yang tanpa pahmrih kepada Pangeran Rama seperti yang diceritakan dalam Ramayana. Dia menawan, sangat kuat, pintar, cerdik dan tidak terkalahkan. Hanuman tidak hanya bisa melindungi dari bahaya, ilmu hitam, dan nasib buruk, Ia juga bisa membawakan keberuntungan, menarik lawan jenis dan dapat mejadikan pemenang di setiap jalan kehidupan. Kekuatannya sangat besar dan karena itulah dia dikenal sebagai maskot dan dipuja Deithy dari Muay Thai Warriors yang mengakui kekuatan Hanuman untuk mengalahkan konstestan dan melawan mereka dalam pertempuran diatas ring. Kekuatan Hanuman dapat menghilangkan kesulitan dan membuat usaha menjadi berhasil.
Manfaat: Melenyapkan kesulitan, membuat usaha menjadi berhasil, menang dalam persaingan, mengalahkan pesaing, sangat bagus untuk bidang sektor penjualan, pekerjaan berbahaya dan mereka yang membutuhkan banyak metta (ren yuan).